Apa yang di maksud dengan chandra sangkala
IPS
auditassetya
Pertanyaan
Apa yang di maksud dengan chandra sangkala
1 Jawaban
-
1. Jawaban izazaja
Candrasengkala merupakan simbolisasi dari angka tahun, bahkan kadang menggambarkan watak/karakter dari tahun itu sendiri (biasanya ada di benda peninggalan dari kebudayaan jawa). Candrasengkala berasal dari dua kata yaitu ‘candra’ yang berarti ‘pernyataan’ dan ‘sengkala’ yang berarti ‘angka tahun’. Literatur Barat menyebut simbolisasi angka tahun ini sebagai Chronogram.