Perbandingan jumlah uang gerald dan danu adalah 3 : 7. jika jumlah uang mereka 600.000. Maka selisih uang gerald dan danu adalah A. Rp. 60, 000 B. Rp. 180,000 C
Matematika
cleofatrawalindri
Pertanyaan
Perbandingan jumlah uang gerald dan danu adalah 3 : 7. jika jumlah uang mereka 600.000. Maka selisih uang gerald dan danu adalah
A. Rp. 60, 000
B. Rp. 180,000
C. Rp. 240,000
D. Rp. 420.000
A. Rp. 60, 000
B. Rp. 180,000
C. Rp. 240,000
D. Rp. 420.000
1 Jawaban
-
1. Jawaban andikaryandinata
jumlah perbandingan
= 3 + 7
= 10
uang gerald
= 3/10 x 600.000
= 3 x 60.000
= Rp. 180.000,-
uang danu
= 7/10 x 600.000
= 7 x 60.000
= Rp. 420.000,-
selisih uang mereka
= 420.000 - 180.000
= Rp. 240.000